Lihat saja foto yang diabadikan oleh AFP ini. Saat yang lain mengikuti prosesi pemakaman dengan khidmat, dia malah selfie (foto diri) bersama Perdana Menteri Inggris David Cameron dan Perdana Menteri Denmark Helle Thorning Schmidt.

Sementara itu, istri Barack lebih memilih menyaksikan apa yang terjadi selama prosesi pemakaman. Michele Obama sama sekali tidak tergoda melakukan aksi narsis seperti suaminya.
Beredarnya foto ini sontak membuat dunia maya heboh. Banyak pihak yang menjadikannya sebagai lelucon lantaran tidak habis pikir dengan apa yang dilakukan para petinggi negara-negara maju itu.
0 komentar:
Posting Komentar